koor-berita

koor-berita

IISMA monthly magazine: November 2023 Edition

Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA): International mobility scholarship scheme for undergraduate and vocational students to spend one semester at best universities and industries around the world. The following are IISMA activities summarized in magazine form, you can download them…

Peserta IISMA di Eropa Bagi Pengalamannya Selama Studi Lewat Kegiatan Tales from Around the World

Peserta penerima beasiswa Program Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) tahun 2023 yang mengikuti studi di negara-negara Eropa berhasil menggelar sesi talkshow yang berisikan berbagai pengalaman mereka selama mengikuti studi. Kegiatan talkshow ini merupakan salah satu kegiatan Tales from Around the World Challenge yang masing-masing akan dilakukan di…